Semua penjualan yang sudah dibeli adalah final kecuali ada
cacat pada produk. Anda dapat mengembalikan produk yang cacat dalam waktu 14
hari sejak tanggal pembelian dari Distko.com. Kirimkan email kepada kami di
customer@distko.com dan cantumkan nomor pesanan anda dan alasan pengembalian.
Mohon diperhatikan bahwa kami tidak menerima pengembalian
barang jika produk rusak karena salah ditangani oleh pengguna. Dalam situasi
apa pun kami tidak akan menukar produk dengan uang kembali, dalam kasus khusus
kami dapat menukar barang Anda dengan barang yang sama. Setiap kasus ditangani
secara khusus.